Manfaat Tumbuhan Saga Rambat

Saga rambat, saga telik, atau saga areuy (Abrus precatorius) merupakan tumbuhn obat antiseriawan yang populer. Tumbuhan merambat ini, yang berbijii jingga kemerahan, juga biasa disebut sebagai saga sehingga kadang-kadang racun dengan saga pohon (Adenanthera pavonina).

Biji tumbuhan ini berwarna merah dengan warna hitam pada bagian yang runcing. Bijinya beracun, dan mirip dengan racun jarak pohon (ricin). Namun demikian, di Tiongkok, biji ini kadang-kadang dijadikan perhiasan sebagai lambang kasih sayang. Terdapat laporan mengenai kematian akibat peroses pengolahan biji ini sebagai perhiasan. dan juga manfaat kulit manggis

Manfaat dan Khasit:

Daun tumbuhan ini, bila dikombinasikan dengan daun sisih, menjadi obat teradisional yang mamph mengatasi seriawan. Khasiat ini berasal dari beberapa bahan aktif abrus lactone, asam abrusgenat, dan turunan metilnya. Daunnya juga mengandung glycyrrhizin.


  1. Mengobati jantung berdebar dan keringat dingin.
  2. Mengobati tekanan darah tinggi.
  3. Mengobati batuk kering.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar